Gunakan Teknologi Hybrid, Toyota Innova Zenix Resmi Rilis di Indonesia: Berikut Spesifikasinya

- Senin, 21 November 2022 | 14:47 WIB
Toyota Innova Zenix Resmi Rilis di Indonesia (Ist)
Toyota Innova Zenix Resmi Rilis di Indonesia (Ist)

OTOMOTIF, SINERGI MADURA - Simak ulasan terkait bocoran spesifikasi Toyota Innova yang resmi rilis di Indonesia hari ini.

Pada artikel ini akan menyajikan ulasan tentang bocoran spesifikasi Toyota Innova Zenix yang resmi rilis di Indonesia hari ini, Senin 21 November 2022.

Toyota hari ini meluncurkan produk terbaru Innova tipe baru yakni Innova Zenix.

Baca Juga: Honda ADV Ketar-ketir! New Yamaha F-Max 160 2023 Resmi Meluncur di Indonesia?

Dalam peluncurannya di Indonesia, Toyota Innova Zenix mengusung tagline world premiere atau baru diluncurkan pertama kali di seluruh dunia.

Nah, mari simak spesifikasi Toyota Innova Zenix yang sudah remsmi meluncur hari ini.

Toyota Innova Zenix memiliki desain yang mirip dengan SUV dengan penggunaan grille berbantuk trapezoidal yang dipadukan dengan lampu LED pada kedua belah sisi.

Baca Juga: Review Film Keramat 2 Caruban Larang 2022

Sedangkan pada bagian bemper, Toyota Innova Zenix memiliki desain yang mirip dengan New Xpander Cross yang dilengkapi dengan DRL yang terpisah dengan lampu utama.

Sementara pada bagian kaki kakinya, velg Toyota Innova Zenix memiliki ukuran yang lebih besar daripada Innova sebelumnya.

Selain itu fitur yang dihadirkan Toyota Innova Zenix yakni berupa head unit yang dapat terhubung Android Auto dan Apple CarPlay.

Baca Juga: Cek Spesifikasi dan Harga Yamaha New FreeGo 125: Upgrade Fitur Serba Fungsional

Fitur baru Toyota Innova Zenix diperkirakan akan mendapatkan panoramic sunroof, ventilasi AC dibagian atap, kluster instrumental digitar dalm sabuk pengaman yang ketinggiannya dapat diatur.

Spesifikasi mesin pada Toyota Innova Zenix dikabarkan menggunakan Toyota New Global Architecture (TNGA) C yang berpenggerak roda depan dengan penggunaan mesin hybrid dengan kapasitas 2,0 liter.

Halaman:

Editor: Abd Wakid

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X