NASIONAL, SINERGI MADURA - Dari tahun ke tahun, seleksi CPNS selalu menjadi ajang yang ditunggu-tunggu oleh sebagian besar masyarakat Indonesia.
Kabarnya, tahun depan akan kembali dibuka seleksi penerimaan CPNS 2023 dan beberapa formasi ini berpeluang besar bagi lulusan SMA.
Setiap tahunnya ada beberapa kementerian yang langganan membuka formasi CPNS untuk lulusan SMA sederajat. Diprediksi bahwa tahun mendatang juga akan membuka formasi CPNS 2023 bagi lulusan SMA, sehingga tidak perlu khawatir sebab memiliki peluang yang sama dengan lulusan Diploma ataupun Sarjana.
Baca Juga: Kabar Gembira, Seleksi CPNS 2023 Akhirnya Segera Dibuka: Cek Cara Daftar dan Persyaratannya!
Meskipun beberapa kementerian ini membuka formasi untuk lulusan SMA/sederajat, adakalanya juga perlu memperhatikan syarat-syarat yang telah ditentukan masing-masing instansi. Sebagai salah satu contoh, ada sejumlah instansi atau kementerian yang memasang syarat tinggi badan minimal calon pelamar. Oleh karenanya, Anda wajib memperhatikan secara detail apa saja persyaratannya.
Merujuk pada data seleksi CPNS tahun-tahun sebelumnya, berikut ialah daftar kementerian yang diprediksi akan membuka formasi CPNS 2023 untuk lulusan SMA sederajat, diantaranya :
Baca Juga: Prediksi Piala Dunia 2022 Qatar 16 Besar: Inggris Vs Senegal 5 Desember 2022
1. KEMENTERIAN HUKUM dan HAM (KEMENKUMHAM)
Kemenkumham adalah kementerian yang paling sering membuka formasi CPNS untuk lulusan SMA sederajat. Pada seleksi CPNS 2021 misalnya, kementerian ini membutuhkan sebanyak 253 formasi tenaga kesehatan dan 4.305 formasi tenaga teknis. Selebihnya juga akan ditempatkan sebagai Penjaga Tahanan atau Sipir.
Artikel Terkait
Tinjau Pelaksanaan Tes SKB CPNS, Bupati Fauzi: Jadilah Abdi Negara yang Melayani
Lolos Seleksi Dokumen CPNS 2021, Ini Persyaratan yang Harus Dipenuhi sebelum Tanggal 21 Januari 2022
Raffi Ahmad Buka Loker 'CPNS' untuk Berkarir di 'BUMN', Cek Syarat dan Posisinya
Pemkab Pamekasan Serahkan 225 SK CPNS
Ratusan CPNS Mengundurkan Diri, BKN Berlakukan Sanksi Blacklist
Banyak CPNS yang Mundur, DPR RI Minta Pemerintah Tingkatkan Gaji
Menyayangkan Ratusan CPNS Mengundurkan Diri, Tjahjo Kumolo: Biaya yang Dikeluarkan Besar
Tahun Ini, Pemerintah Buka Peluag CPNS dan PPPK dengan Total 1 Juta Formasi
Kisi Kisi Soal Tes CPNS 2023 Lengkap dengan Pembahasan dan Kunci Jawaban
Kabar Gembira, Seleksi CPNS 2023 Akhirnya Segera Dibuka: Cek Cara Daftar dan Persyaratannya!