Raffi Ahmad Beri Respons Terkait Isu Alshad Ahmad dan Nissa Asyifa yang Jadi Trending di Twitter

- Rabu, 22 Maret 2023 | 13:59 WIB
Raffi Ahmad tanggapi isu Alshad Ahmad dan Nissa Asyifa (Intagram/@pembasmi.kehaluan.reall)
Raffi Ahmad tanggapi isu Alshad Ahmad dan Nissa Asyifa (Intagram/@pembasmi.kehaluan.reall)

SINERGI MADURA - Masih bertahan nama-nama Alshad Ahmad, Tiara Andini dan Nissa Asyifa di trending Twitter dua hari terakhir ini.

Nama Tiara Andini tentunya juga ikut disorot warganet terkait hal ini, pasalnya dia merupakan kekasih Alshad Ahmad saat ini.

Membuat geger publik mengenai skandal Alshad Ahmad yang di duga pernah menikah dengan Nissa Syifa, kini para reporter menyerbu Raffi Ahmad selaku masih satu kelaurga dengan Alshad.

Baca Juga: Terkuak! Alshad Ahmad Ternyata Pernah Nikahi Nissa Asyifa Hingga Hamil Lalu Diceraikan

Dilansir SinergiMadura.com dari akun Instagram @pembasmi.kehaluan.reall mengenai cuplikan wawancara kepada Raffi Ahmad mengenai isu Alshad Ahmad dan Nissa Asyifa.

Saat ditanya soal kabar Alshad yang sudah pernah menikah, Raffi Ahmad sempat memberikan jawabannya.

"Mana aku tahu, aku ngga tahu," ungkap Raffi sambil lalu di kawasan Tendean Jakarta Selatan, (22/03/23).

Baca Juga: Geger! Raffi Ahmad Keciduk Video Call Mimi Bayuh Saat Liburan ke Jepang, Warganet : Gigi sabar banget

Raffi Ahmad mengungkapkan bahwa Alshad Ahmad memang ikut berlibur ke Jepang bersama keluarga yang lain.

Disini Raffi mengaku tidak pernah membahas terkait hal ini dengan Alshad disana.

"Disana juga nggak nanya-nanya," ucapnya.

Dan pada akhirnya Raffi Ahmad hanya meminta doa kepada masyarakat agar masalahnya bisa segera selesai.

Baca Juga: Kumpulan Fakta Terkait Mimi Bayuh yang Diduga Selingkuhan Raffi Ahmad, Ternyata Sudah Dekat Dengan Nagita

"Didoain semoga apapun masalahnya cepat selesai," kata Raffi.

Halaman:

Editor: Abd Wakid

Sumber: Instagram @pembasmi.kehaluan.reall

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X